Zikir dan Doa Bersama Jelang Pilkada 2024, Ini Pesan Pj Wali Kota Bogor

BOGOR, Jurnalaksara.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bersama unsur Forkopimda, para tokoh agama, tokoh masyarakat, dan warga Kota Bogor menggelar zikir dan doa bersama menjelang pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 di Masjid Agung Al-Isra, Minggu (24/11/2024).  Kegiatan ini merupakan ikhtiar untuk mewujudkan Pilkada Kota Bogor 2024 yang damai, tertib, dan aman.  Penjabat (Pj) Wali…

Selengkapnya

Ajak Seluruh Masyarakat Kota Bogor Ikut Mencoblos, KPU Kota Bogor Gelar Gebyar Demokrasi

BOGOR. Jurnalaksara.com – KPU Kota Bogor menggelar Sosialisasi Pilkada 2024 kepada masyarakat. Sosialisasi bertajuk Gebyar Demokrasi Nyapanumilih ini digelar di Alun-alun Kota Bogor pada Sabtu (23/11/2024). Kegiatan ini dihadiri ribuan peserta dan dihibur oleh penampilan artis nasional  Band MOCCA dan penyanyi dangdut Ira Swara. Tak hanya itu 1000 pertama peserta juga mendapat free snack dan…

Selengkapnya

Memasuki Masa Tenang, APK di Kota Bogor Dibersihkan

BOGOR, Jurnalaksara.com, Memasuki masa tenang Pemilihan Serentak 2024, seluruh Alat Peraga Kampanye (APK) di Kota Bogor dibersihkan. Secara simbolis, pembersihan APK dimulai sejak pukul 00.00 WIB pada Minggu (24/11/2024), yang diawali dengan apel di Tugu Kujang.  Penjabat (Pj) Wali Kota Bogor, Hery Antasari, mengatakan bahwa pembersihan APK ini menjadi tugas semua pihak untuk kembali menciptakan…

Selengkapnya

Kota Bogor Siap Selenggarakan Pilkada Serentak

BOGOR, Jurnalaksara.com -Persiapan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kota Bogor telah mencapai titik akhir. Berdasarkan hasil rapat desk Pilkada yang digelar di Balaikota Bogor, Rabu (20/11/2024), Penjabat (Pj) Walikota Bogor, Hery Antasari, menyampaikan kesiapan sudah mencapai 95 persen. “Ada 95 persen lah, karena tinggal kita merapikan kotak suara kemudian didistribusikan hari Jumat,” kata Hery….

Selengkapnya

KPU Kota Bogor Gelar Simulasi Pilkada, Pemkot Ajak Warga Memilih

BOGOR, Jurnalaksara.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bogor menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara pemilihan serentak tahun 2024 di Kelurahan Kertamaya, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Minggu (17/11/2024).  Ketua KPU Kota Bogor, Muhammad Habibi Zaenal Arifin, mengatakan simulasi ini merupakan gambaran asli dari denah di Tempat Pemungutan Suara (TPS).  Pada pelaksanaan pemungutan suara pada…

Selengkapnya

Pelantikan Pengawas TPS Kota Bogor, Sekda Tekankan Netralitas

BOGOR, Jurnalaksara.com, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pengawas TPS se-Kecamatan Bogor Tengah serta menyaksikan penandatanganan Pakta Integritas yang dilaksanakan di The Mirah Hotel Bogor, Minggu (3/11/2024). Di hadapan 156 Pengawas TPS se-Kecamatan Bogor Tengah, Syarifah menitipkan harapan akan kesuksesan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 di Kota…

Selengkapnya

Ketua DPRD Kabupaten Bogor Ajak  Paslon Bupati Beri Visi-misi yang Rasional

BOGOR, Jurnalaksara.com – Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara ajak pasangan calon Bupati-Wakil Bupati baik nomor urut satu maupun dua untuk memberikan Visi-misi yang rasional. Ia menyampaikan, Visi-misi pasangan calon harus sesuai dengan kemampuan APBD Kabupaten Bogor. Sehingga, Visi-misi bisa dijalankan dengan baik. “Baik calon bupati nomor 1 atau 2 harus tau dulu postur APBD…

Selengkapnya

KPU Kota Bogor Tetapkan Nomor Urut Pasangan Cawalkot dan Cawawalkot

BOGOR, Jurnalaksara.com – Suasana politik di Kota Bogor semakin memanas jelang pemilihan wali kota dan wakil walikota Bogor dengan digelarnya pengambilan nomor urut calon wali kota (Cawalkot) hari ini di Hotel Braja Mustika yang berada di Jalan Dr. Semeru, Senin 23 September 2024. Para kandidat tampak antusias dan hadir bersama tim sukses serta pendukungnya, yang…

Selengkapnya

171 ASN Setda Kota Bogor Tandatangani Zona Integritas

BOGOR, Jurnalaksara.com, Sebanyak 171 Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Sekretariat Daerah (Setda) Kota Bogor menandatangani Zona Integritas pada apel rutin pagi yang berlangsung di Plaza Balai Kota Bogor, Senin (23/9/2024). Apel pagi dipimpin oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Aspem Kesra) Setda Kota Bogor, Eko Prabowo. Dalam arahannya, ia menyampaikan pentingnya penerapan Zona Integritas…

Selengkapnya

Lima Bakal Paslon Walikota Bogor Lakukan Pemeriksaan Kesehatan di RSUD Kota Bogor

Jurnalaksara.com, BOGOR – KPU Kota Bogor melakukan pemeriksaan kesehatan Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bogor, Kecamatan Bogor Barat pada Minggu 1 September 2024.  Ada lima Bapaslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor yang ikut dalam tahapan pemeriksaan kesehatan ini, nantinya bisa…

Selengkapnya